Surat Al-baqarah (148 dan 177), Fatir (32), Al-Isra' (26-27) dan terjemahan
TUGAS AGAMA
A. Salin dan terjemahkan
1. Surat Al-Baqarah ayat 148 dan 177
Artinya :
Dan bagi tiap-tiap umat ada kiblatnya
(sendiri) yang ia menghadap kepadanya. Maka berlomba-lombalah kamu (dalam
berbuat) kebaikan. Di mana saja kamu berada pasti Allah akan mengumpulkan kamu
sekalian (pada hari kiamat). Sesungguhnya Allah Maha Kuasa atas segala
sesuatu.( Q.S Al-Baqarah : 148 )
Artinya
:
“Bukanlah kebaikan-kebaikan itu menghadapkan ke
wajah kamu kea rah timur dan barat, tetapi kebaikan itu adalah barang siapa
yang beriman kepada Allah, hari akhirat, malaikat-malaikat, kitab-kitab,
nabi-nabi, dan memberikan harta yang dicintainya kepada para kerabat, anak-anak
yatim, orang-orang miskin, musafir (yang membutuhkan pertolongan), orang-orang
yang meminta-minta, dan membebaskan perbudakan, mendirikan salat, menunaikan
zakat, dan orang-orang yanmg memenuhi janjinya bila mereka berjanji, dan
orang-orang yang sabar dalam menghadapi kesempitan, penderitaan,dan pada waktu
peperangan. Mereka itulah orang-orang yang benar (imannya) dan mereka itulah
orang-orang yang bertaqwa. “ (QS. Al Baqarah: 177)
2. Surat Fatir ayat
32
Artinya :
“Kemudian Kitab itu Kami wariskan
kepada orang-orang yang Kami pilih di antara hamba-hamba Kami, lalu di antara
mereka ada yang menganiaya diri mereka sendiri dan di antara mereka ada yang
pertengahan dan di antara mereka ada (pula) yang lebih dahulu berbuat kebaikan
dengan izin Allah. Yang demikian itu adalah karunia yang amat besar.” (Q.S. Fathir, 35: 32)
3.
Surat Al-Isra ayat 26 sampai 27
Artinya :
“Dan
berikanlah haknya kepada kerabat dekat, juga kepada orang miskin dan orang yang
dalam perjalanan; dan janganlah kamu menghambur-hamburkan (hartamu) secara
boros. Sesungguhnya orang-orang yang pemboros itu adalah saudara setan dan
setan itu sangat ingkar kepada Tuhannya.” (Q.S. Al-Isra’, 17: 26-27)
Comments
Post a Comment